cara mendownload aplikasi di laptop PC

Posted on

cara mendownload aplikasi di laptop PC – Dunia informasi dan teknologi ketika ini semakin berkembang pesat. Semua unsur pekerjaan dapat dilaksanakan dengan pertolongan teknologi. Misalnya, dari yang dulunya berkirim pesan melewati surat kini dapat dipermudah dengan adanya layanan pesan singat bahkan melewati berbagai software chat.

Dulu menggali hiburan dengan teknik menonton televisi, tapi sekarang tak butuh repot sebab dipermudah dengan software YouTube. Aplikasi YouTube dapat digunakan di Android dan web. Bahkan software ini sudah menjadi salah satu pilihan mesin pencari untuk orang-orang yang tidak paham dengan teknologi.

cara mendownload aplikasi di laptop PC
cara mendownload aplikasi di laptop PC

Tak melulu untuk sekadar menggali hiburan, tetapi anda juga dapat mendapatakan sekian banyak  informasi dan ilmu dari segala bidang. Bahkan dalam software YouTube pun ada fitur komentar untuk masing-masing orang yang hendak berinteraksi.

Seorang yang mempunyai akun channnel YouTube bisa melihat, mengirim dan berbagi video. Kini tidak sedikit orang kerasan berlama-lama menguras waktu dengan menyaksikan konten video Youtube. Hanya dengan bermodal smartphone yang terisi kuota internet atau yang terkoneksi jaringan internet anda dapat menyaksikan sekian banyak  video yang diinginkan.

Untuk anda pemilik smartphone android ataupun iPhone, download dan install aplikasi ialah hal biasa yang saya yakin anda sudah lumayan familiar.

Tapi… Untuk sejumlah situasi dan situasi kadang butuh instal software (yang biasa diinstall di HP) guna diinstall di laptop atau komputer. Misal seperti software Whatsapp, Sticky Notes atau aplikasi-aplikasi game.  Jika anda termasuk orang yang perlu untuk mengunduh dan menginstall software atauApk di laptop, tetapi belum tahu bagaimana caranya, maka selamat.Kamu sudah sukses mendarat di tulisan yang tepat. 

Karena di tulisan ini akan membicarakan secara menyeluruh bagaimana teknik mendownload software di laptop atau komputer (baik Windows ataupun Mac).  Sehingga setelah anda pahami tulisan ini, anda tinggal contek dan praktekkan. Tidak butuh cari-cari info lagi (di situs lain) mengenai bagaimana teknik download software di komputer dan teknik menginstallnya.

Sebelum Anda tau cara mendownload aplikasi di laptop dari internet sebaiknya pahami dahulu cara kerjanya sehingga anda tau apa yang harus dilakukan.

Tips yang benar cara download software meski sederhana ternyata hal ini sangat riskan komputer diserang “penyakit” berbahaya.

Hal-hal yang wajib diketahui saat mendownloadnya.

Untuk mendonwload sebuah aplikasi Anda harus mengklik link yang benar-benar telah disediakan oleh penyedia aplikasi/ software. biasanya sebuah tombol “Download” atau text link berwarna biru

  • Agar tidak kehilangan jejak file yang telah berhasil di download, sebaikanya tentukan folder khusus tempat mendownloadnya. Sebaiknya menggunakan tool semacam Internet Download manajar (IDM), sebab IDM sangat direkomendasikan hasil download aplikasi tertata rapi anda bisa mencarinya di internet banyak bertebaran.
  • Setelah menemukan link download, proses download bergantung kecepatan internet dan besar kapasitas file yang diunduh. semakin besar filenya semakin lama waktu downloadnya.
  • Pastikan laptop anda telah aman dijaga antivirus yang handal, biasanya aplikasi banyak ditumpang penyusup malware dan virus.
  cara mengembalikan facebook yang hilang

Cara menginstall aplikasi yang telah berhasil di download di laptop

Setelah selesai mendownloadnya beberapa file aplikasi dari internet file akan tersimpan kemudian pilih aplikasi yang akan di install.

Yuk mari kita tengok daftar isi artikel ini biar kamu bisa melihat gambaran global apa yang akan dibahas di artikel ini…

Cara Download Aplikasi di Komputer Dengan Google Chrome Extension

Selain melalui Microsoft Store ataupun situs Downloader, kamu juga bisa download Apk menggunakan google chrome extension.

Caranya, tambahkan Application Downloader Extension  ke google chrome. Setelah ditambahkan di chrome, kamu bisa download aplikasi apapun dengan extension tersebut.

Lebih detail, ikuti langkah-langkah seperti di berikut…

Pertama, Tambahkan Downloader Extension ke browser Chrome kamu

  • Kunjungi link https://chrome.google.com/webstore/detail/apk-downloader-for-google/idkigghdjmipnppaeahkpcoaiphjdccm?hl=id
  • Klik tombol Tambahkan ke Chrome (Add to Chrome)
  • Klik Add Extension
  • Setelah Downloader terinstall, akan ada ikon tanda seperti di bawah (yang dikotakin merah)

Kedua, Setelah Downloader Extension ditambahkan ke Chrome, kamu bisa gunakan untuk mencari dan mendowload aplikasi…

  • Untuk mendowload aplikasi, klik ikon (yang dikotakin merah pada gambar di atas)
  • Pada kolom pencarian, ketik nama aplikasi yang akan kamu download
  • Klik tombol unduh (download) yang ada di samping kanan kolom pencarian
  • Selanjutnya muncul aplikasi dari berbagai pengembang yang kamu cari
  • Pilih salah satu (saran: yang rating tinggi dan dengan jumlah download terbanyak)
  • Selanjunya klik unduh (download) aplikasi yang sudah kamu pilih

Cara Download Aplikasi Playstore di Laptop

Untuk HP Android, aplikasi playstore mungkin sudah terpasang secara default. Dan seluruh aplikasi yang ada di dalamnya langsung bisa kita download dari HP tersebut.

Tapi bagaimana jika kita ingin mendownloadnya dari laptop?

Ya, kebanyakan dari kita masih bingung cara untuk download aplikasi playstore dari laptop. Mengingat kita tidak bisa mendownload secara langsung melalui playstore nya.

Berikut adalah beberapa cara yang bisa anda lakukan secara langsung untuk download aplikasi palystore dari laptop:

Apkpure

Apkpure adalah salah satu situs yang bisa digunakan secara langsung untuk mendownload aplikasi playstore ke laptop. Namun karena ekstensinya Apk, maka anda juga perlu software khusus untuk membukanya, yaitu WinRAR & WinZIP.

Berikut adalah tata caranya:

  • Kunjungi situs https://apkpure.com/id/
  • Ketik aplikasi yang ingin anda download di kolom pencarian

  • Pilih hasil dari pencarian yang sudah anda lakukan, selanjutnya klik baca lebih lanjut seperti pada gambar.

  • Setelah anda klik baca lebih lanjut, kemudian akan muncul tampilan pada gambar di bawah, langsung saja klik unduh apk dan tunggu proses download selesai.

Ini adalah cara pertama yang bisa anda lakukan untuk mendownload aplikasi playstore di PC. Sekarang kita lanjut ke cara yang kedua:

Evozi APK Downloader

Cara download yang ini berbeda dengan cara pertama di atas, berikut adalah caranya:

  • Kunjungi situs https://play.google.com/store/apps
  • Cari aplikasi yang ingin anda download di kolom pencarian.

  • Pilih dan klik aplikasi dari hasil pencarian anda (di sini saya menggunakan contoh spotify sebagai pencarian saya).

  • Setelah itu copy link url dari aplikasi yang telah anda pilih, seperti contoh gambar di bawah ini.

  • Kunjungi situs Evozi APK Downloader https://apps.evozi.com/apk-downloader/, dan pastekan link url yang tadi telah anda copy di kolom yang telah tersedia (Lihat gambar di bawah).
  Cek Nomor Seri Iphone Tutorial dan Cara

  • Klik “Generate Download Link“, setelah itu akan muncul informasi terkait aplikasi yang akan anda download seperti ukuran aplikasi, barcode, dll.

  • Proses yang terakhir adalah klik tombol download “Click here to download” di kotak warna hijau. Tunggu hingga proses download selesai.

Selain cara di atas, cara yang paling mudah adalah download aplikasinya melalui link download resminya tanpa melalui pihak ketiga.

Laptop Mac

Laptop ini merupakan laptop premium yang dikeluarkan oleh apple. Alasan kenapa laptop ini sangat premium adalah cara pengoperasiannya berbeda dengan laptop pada umumnya.

Dengan sistem operasi yang lebih smooth, membuat sistem operasi Mac menjadi banyak digemari. Untuk menginstal aplikasi pada laptop Mac, anda hanya harus mengunjungi app store yang ada di laptop Mac anda.

App store merupakan aplikasi yang menyediakan berbagai macam aplikasi keren yang dibutuhkan oleh laptop anda.

Dan dengan adanya App Store ini akan memudahkan anda dalam memilih dan mendownload aplikasi yang anda inginkan, baik itu berbayar ataupun gratis.

Cara Instal Aplikasi di Laptop Mac

  • Kunjungi situs https://www.apple.com/id/ios/app-store/
  • Cari aplikasi di App store sesuai yang anda inginkan dan butuhkan.
  • Apabila aplikasi tersebut berbayar tentunya anda harus membeli aplikasi tersebut terlebih dahulu. Dan apabila aplikasi tersebut gratis anda dapat langsung mendownloadnya dengan menekan tombol Get dan tunggu hingga proses download
  • selesai. Setelah itu klik tombol Install app.

Setelah proses tersebut selesai artinya aplikasi yang sudah anda download tadi sudah siap untuk anda gunakan. Anda dapat menemukan aplikasi tersebut di Launch Pad yang ada pada Laptop Mac anda.

Laptop Windows

Sistem operasi Windows merupakan sistem operasi yang dikembangkan oleh Microsoft. Dan tentunya sudah banyak versi windows yang dirilis ke pasaran.

Dan versi yang terkahir adalah versi Windows 10 yang menjadi sangat populer belakangan ini.

Cara Download Aplikasi di Laptop Windows

Bagi anda yang ingin mendownload aplikasi di laptop windows, baik windows 7, 8, atau 10, ada beberapa metode yang dapat anda lakukan.

Yaitu dengan melalui browser atau dengan melalui aplikasi Windows store.

Kedua metode itu memiliki kelebihannya sendiri. Bila menggunakan browser anda dapat lebih bebas memilih aplikasi.

Sedangkan windows store akan memberikan jaminan keamanan untuk anda.

Cara instal dengan browser

  • Buka browser, pemilihan browser tidak akan berpengaruh terhadap proses download aplikasi, sehingga anda dapat dengan bebas memilih aplikasi browser yang anda ingin gunakan.
  • Cari aplikasi, cari aplikasi melalui website resmi pengembang aplikasi yang anda inginkan atau mencarinya melalui internet yang kemudian menghubungkan anda dengan link-link download.
  • Download Aplikasi, setelah menemukan aplikasi yang anda inginkan, anda dapat melakukan proses download dengan cara menekan tombol download dari link yang sudah anda buka.

Cara download dengan Windows Store

  • Buka Windows Store, anda dapat membukanya melalui start menu yang ada pada windows anda. Bagi anda yang baru pertama kali membukanya akan ada perintah untuk login dengan akun anda.
  • Cari aplikasi, cari aplikasi yang anda inginkan. Anda dapat mencari referensi melalui top apps, atau anda dapat mencarinya dengan memasukkan nama aplikasi pada kolom pencarian.
  • Download Aplikasi, sesudah menemukan aplikasi yang anda inginkan, selanjutnya anda dapat melakukan proses download aplikasi. Namun sebelumnya apabila aplikasi tersebut berbayar anda tentunya harus membayar aplikasi tersebut sesuai dengan yang diminta oleh aplikasi yang anda inginkan tersebut.
  Cara Mengganti Password WiFi dari Berbagai Layanan

Download Aplikasi Gratis di Internet

Ini merupakan cara yang dapat dilakukan untuk mendownload aplikasi gratis untuk laptop anda. Perlu anda ketahui terkadang beberapa aplikasi sulit untuk mendownloadnya secara gratis.

Dengan adanya aplikasi gratis ini anda tidak perlu mengeluarkan biaya untuk mmebeli sebuah aplikasi. Dan berikut ini adalah beberapa penyedia aplikasi gratis untuk laptop anda.

  • JalanTikus, situs ini selain menyediakan berbagai info menarik, juga menyediakan banyak aplikasi yang dapat anda download secara gratis. Selain itu mereka juga menyediakan review dari aplikasi tersebut.
  • SourceForge, situs website ini menyediakan berbagai aplikasi open source yang dapat anda download secara gratis. Selain dapat digunakan untuk mendownload, situs ini juga dapat digunakan untuk membuat dan mengedarkan aplikasi yang anda buat.
  • Cnet, situs ini menyediakan berbagai macam aplikasi yang dapat anda pilih seseuai dengan kebutuhan anda. Dan tentunya situs ini memberikan aplikasi tersebut secara cuma-cuma alias gratis.
  • Softonic, situs ini sudah berdiri sejak tahun 1997 dan hingga kini sudah memiliki lebih dari 100 juta pengguna. Anda dapat melakukan download aplikasi di website ini secara gratis.
  • SoftPedia, sebagai sebuah situs yang memiliki konten review sebuah software, SoftPedia ini memiliki beberapa aplikasi yang dapat kita download secara gratis.

Seputar kasus masalah mendownload aplikasinya

Kenapa saat saya mendownload filenya tiba-tiba prosesnya berhenti tanpa sebab sehingga tidak sempurna hasil downloadnya?

Jawabannya:

Perlu dijelaskan dahulu bahwa hal ini menjadi masalah umum sering terjadi pada pengguna saat mengunduh File dari internet.

Koneksi Internet

Biasanya terjadi masalah pada jaringan keneksi internet, sebaiknya pantau terlebih dahulu jaringan dari operator saran saya sebaiknya carilah waktu-waktu yang anda ketahui sinyal internet maksimal supaya proses download lancar jaya.

Jika masih masalah juga pastikan cache internet pada browser telah bersih, Anda bisa mempercayakan urusan bersih-bersih cache ini menggunakan CCleaner biar mudah.

Firewall dan Antivirus

Aada kasus terkadang beberapa aplikasi diblock oleh antivirus sehingga proses unduh gagal, anda bisa men-disable antivirus dan firewall ini jika anda merasa yakin aman dari serangan malware bahaya, Saya tidak memaksa lakukan hal ini. Resiko tanggung sendiri ya!

Setelah sukses disable antivirus komputer ulangi sekali lagi. Kemudian aktifkan kembali setelah selesai mendownloadnya

Download manager

Tool ini selama ini sering saya pergunakan.

Internet download manager (IDM) versi trial dan Free download manager versi freeware, silahkan coba mana yang terbaik.

Selama saya menggunakannya hampir semua file yang tidak tuntas proses unduhan bisa diulangi kembali tanpa harus dari awal mula. Sangat membantu hemat kuota dan waktu.

Coba download lain waktu

Seperti sudah saya singgung di atas, kalau jam ini, hari ini gagal Anda bisa mencobanya lain waktu yang koneksi internet paling mantap.

Biasanya sih menjelang subuh atau pas lagi sepi dari sibuknya lalu lintas internet.

Ulangi lagi proses download sampai tuntas.

Coba pakai operator lainnya

Tidak salah anda mencoba pakai ISP lain selain yang sudah biasa Anda gunakan.

Bisa jadi operator satu dengan operator lain kecepatan internetnya berbeda-beda meski satu area.